Rompi Safety atau seperti pada umumnya Apparel Industri adalah jenis pakaian yang memiliki tujuan untuk melindungi atau meningkatkan tingkat keamanan dari resiko pada saat bekerja teutama di lapangan / luar ruangan
Rompi High Visibility Apakah itu?
Diperlukannnya rompi dengan tingkat visibiltas yang tinggi atau bahasa awamnya ngejreeeng, ditujukan agar para pekerja mudah dan dapat terlihat saat berkerja pada tempat yang beresiko
Ada 3 bagian penting dalam pembuatan rompi keselamatan atau yang disebut juga rompi safety, yaitu material dasar, matrial retroreflektif, dan material kombinasi
Nah ketiga material itu yang membuat kelas-kelas rompi keselamatan berbeda2 misal, untuk yang kerja outdoor di malam hari akan berbeda dengan rompi yang dipakai di siang hari terutama dari tingkat high visibility reflektornya dan warna wearpack
Jadi jangan sampai salah pakai, atau salah pesan lebih baik sebelum memesan konsultasikan saja dulu ke team kami ya, agar karyawan tepat dalam pemakaian rompi keselamatannya… Salam Safety
#rompikerja #rompisafety #rompisecurity #rompioutdoor #rompiproyek #produksirompi #konveksirompisafety #proyekindonesia #proyekbangunan #proyekperumahan #proyekjakarta #proyekhotel #proyekrumah #proyekjalan #bajusafetykerja #rompisafetywork #seragamsafety #kerjakeras #apparelindustri #seragamproyek
as seen on our instagram
Don’t you worry
Our Consultation is Free
Segera hubungi kami baik melalui telephone langsung, WA atau email seputar kebutuhan Anda, kami dengan senang hati memberikan informasi apapun yang Anda perlukan